Jumat, 05 September 2014

22.21
Begitu banyaknya hutan di Indonesia beragam pula satwa di dalamnya , yang akan saya bahas disini adalah hutan lindung pusuk yang terdapat di Lombok tepatnya di kawasan gunung rinjani .

Ada yang unik dan menarik dari hutan lindung pusuk ini , setiap pengendara yang melewati kawasan ini pasti akan bertemu sekumpulan monyet yang sudah menunggu di pinggir jalan , bukan tanpa tujuan monyet monyet ini menunggu di pinggir jalan , melainkan mereka menunggu untuk diberikan makanan oleh para wisatawan yang datang kesana .

Buat kalian yang ingin menikmati keindahan hutan pusuk tidak perlu untuk menembus rindang dan lebatnya hutan pusuk , kalian dapat melihatnya dari pinggir jalan sambil memberi makan monyet monyet liar .

hutan_lindung_pusuk
Sumber by Google
Buat kalian yang ingin menikmati keindahan lombok , kami dapat membantu anda mempersiapkan semuanya , silahkan hubungi ke 021-5578 0317 or 021 - 5316 1608 :)

0 komentar:

Posting Komentar